Ketika memilih sepeda motor,
tentu kita akan mempertimbangkan merk dan spesifikasinya. Sekarang ini, produk
yang sedang banya dicari adalah matic sport yang merupakan variasi dari motor
matic dengan model dan performa yang sporty. Persaingan jenis motor ini sedang
diperebutkan oleh Yamaha dan Honda. Walaupun pada akhirnya banyak ditemui keunggulan Yamaha Aerox 155 VVA Dibanding
Honda ADV 150 (https://www.oto.com/berita-motor/selain-harga-ini-keunggulan-yamaha-aerox-155vva-dibanding-honda-adv150).
Yamaha
Aerox 155 VVA merupakan motor sporty yang dikeluarkan oleh perusahaan Yamaha
kemudian mendapat tantangan karena tidak berselang lama muncul Honda ADV 150.
Jika kita lihat model dan bentuknya, kedua motor ini benar-benar mirip. Namun
jika kita lihat harganya pun berbeda. Spesifikasinya pun jelas berbeda. Lalu
apa saja sih yang membedakannya sehingga performa Yamaha Aerox 155 VVA digadang
jauh lebih baik.
1. Handling
Gesit dan Lincah
Walaupun jika dilihat, Yamaha
Aerox 155 VVA memiliki body yang lebih sporty namun untuk masalah handling
jenis motor ini adalah jawaranya. Berat bersih Yamaha Aerox 155 VVA lebih
ringan dibandingkan dengan Honda ADV 150. Hal ini juga berguna ketika
pengendera membutuhkan kemampuan meliuk-liuk misalnya pada daerah pegunungan
atupun menerobos kemacetan setiap hari.
Yamaha Aerox 155 VVA sangat mudah
di handling mengingat ini jenis motor sport. Penyebabnya adalah posisi stang sedikit menekuk.
Selain itu Ketinggian jok: 790 mm dan ground clearance: 142 mm. Membuatnya
tidak terlalu susah untuk dikendalikan. Apalagi untuk yang memiliki tinggi
kurang dari 170 cm.
Sedangkan untuk Honda 155 VVA memiliki bobot yang lebih berat dibandingkan
dengan Yamaha. Selisih beratnya mencapai 15kg. Sehingga pengendara harus
pandai-pandai dalam melalukan handling supaya seimbang.
2. Performa
Performa adalah salah satu hal
yang dicari khususnya dari motor sport. Yamaha Aerox 155 memiliki volume mesin 155,1 cc. Lebih
tingi dari Honda ADV150 yang memiliik volume 149,3 cc. Tenaga dan torsi Aerox
155: 14,75 hp di 8.000 rpm & 13,8 Nm pada 6.250 rpm. ADV150: 14,3 Hp di
8.500 rpm dan 13,8 Nm di 6.500 rpm.
Selain itu, Yamaha Aerox 155 dilengkapi dengan teknologi VVA (Variable Valve Actuation) yang membuat torsi dan tekanan mesin menjadi lebih merata. Ditambah pula dengan (forged) dan diacil cylinder yang menjadikan mesin lebih awet. Sampai sejauh ini sudah terlihat bukan bahwa performa menjadi keunggulan Yamaha Aerox 155 VVA dibanding Honda ADV 150.
3. Fitur
Fitur yang dimiliki oleh Yamaha Aerox 155 lebih lengkap
dibandingkan dengan Honda ADV 150. Fitur andalan yang diususng adalah smart
lock yang merupakan Tuas pengunci rem di bagian kiri. Ini berfungsi ketika
pemilik Aerox berhenti di tanjakan.
Fitur yang kedua adalah rem ABS (anti-lock braking system). Sama seperti NMax, Yamaha juga menerapkan penghenti laju itu di kedua roda (depan-belakang).
4. Harga dan Varian
Kini harga Yamaha Aerox 155 digadang lebih terjangkau dibandingkan dengan
Honda ADV 150. Walaupun performanya handal, kamu bisa membelinya dengan harga
maksimal Rp.27.000.000.
Sedangkan untuk Honda ADV 150, harga tertinggi yang dipatok untuk
produknya adalah lebih dari Rp.36.000.000. Maka sudah jelas bukan jika Yamaha
Aerox 155 dinilai lebih ekonomis.
Begitu pula halnya dengan varian yang dikeluarkan oleh pabriknya. Varian
yang dihadirkan oleh Yamaha Aerox 155 cukup beragam mulai dari standar, R, S, S
Doxou, bahkan sampai model berlivery Monster Energy MotoGP. Sedangkan untuk
saingannya yaitu Honda ADV 150 hanya memiliki dua series yaitu CBS-ISS dan ABS.
Demikian beberapa keunggulan Yamaha Aerox 155 VVA Dibanding
Honda ADV 150. Semoga dapat membantumu dalam menentukan pilihan.
0 komentar:
Posting Komentar